Jumat, 13 Desember 2019

KKM MI KURIKULUM 13 MAPEL SKI

Kriteria Ketuntasan Belajar Minimal (KKM) adalah Kriteria paling rendah untuk menyatakan siswa dalam mencapai ketuntasan. Biasanya KKM dibuat pada awal tahun pelajaran, KKM dimusyawarahkan dengan dewan guru pada satuan pendidikan.

Fungsi Kriteria Ketuntasan Minimal :
  1. sebagai acuan bagi pendidik dalam menilai kompetensi peserta didik sesuai kompetensi dasar mata pelajaran yang diikuti. Pendidik harus memberikan respon yang tepat terhadap pencapaian kompetensi dasar dalam bentuk pemberian layanan remedial atau layanan pengayaan;
  2. sebagai acuan bagi peserta didik dalam menyiapkan diri mengikuti penilaian mata pelajaran;
  3. dapat digunakan sebagai bagian dari komponen dalam melakukan evaluasi program pembelajaran yang dilaksanakan di sekolah;
  4. merupakan kontrak pedagogik antara pendidik dengan peserta didik dan antara satuan pendidikan dengan masyarakat;
  5. merupakan target satuan pendidikan dalam pencapaian kompetensi tiap mata pelajaran.
KKM SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM KURIKULUM 13 MI KELAS 1 S.D. VI
KKM SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM KURIKULUM 13 MI KELAS 1 S.D. VI 

Modul Penetapan KKM 

LINK DOWNLOAD :  
Modul Penetapan KKM Kurikulum 13 dapat di unduh pada link

Itulah sekilas tentang penjelasan Penetapan Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM), kita semua tau bahwa KKM merupakan batasan capaian terendah untuk siswa dalam pencapaian penilaian, oleh sebab itu ketika peserta didik kita ada yang mendapat kan capaian kurang dari batasan KKM, maka guru wajib melaksanakan kegiatan remedial bagi mereka, kegiatan remedial tersebut dikandung maksud untuk memperbaiki kompetensi tertentu yang belum tercapai oleh peserta didiknya.

Selanjutnya sesuai dengan judul posting kali ini Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) SKI MI Kelas 1 s.d. 6 Kurikulum 2013, berikut ini kami sampaikan berupa Aplikasi KKM SKI MI yang dapat bapak dan ibu miliki secara gratis dengan mengunduh filenya pada link unduhan yang sudah kami persiapkan di bawah ini.

KKM MI Kelas 1 s.d. 6 Kurikulum 2013 mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) 


Demikian yang dapat kami sampaikan KKM MI Kelas 1 s.d. 6 Kurikulum 2013 mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) semoga dapat membantu bapak dan ibu dalam menentukan KKM sesuai dengan bidang tugasnya. Terimakasih. 

Iklan Bawah